
Sepanjang tahun 2017 produsen-produsen tablet dan laptop telah merilis banyak perangkat ke pasaran. Berikut ini kami pilihkan beberapa perangkat terbaik berdasarkan beberapa kategori.
1. Tablet Terbaik: Apple iPad Pro 10,5 Inci
Di segmen tablet, iPad Pro masih menjadi salah satu tablet terbaik di kelasnya. Dengan dukungan ekosistem aplikasi yang berkualitas,...